
Usaha ini adalah usaha dodol aneka rasa.
Untuk memasarkan produk dodol aneka rasa digunakan sistem e-commers, outlet dan waralaba
Sistem e-commers dijalankan dengan membuat suatu websites yang nantinya para konsumen dapat melihat katalog produk-produk kami. Selain itu, konsumen dapat membeli produk kami darimana saja dan kapan saja selama 24 jam penuh.
Cara pembayaran dapat dilakukan melalui rekening kami atau dengan kartu kredit.
Selain itu kita juga menyedikan sistem waralaba agar jangkauan pemasarannya lebih luas.
Dalam sistem e-commerce ini anda dapat menghubungi kami jika berminat untuk menjadi jaringan kami dalam sistem waralaba.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar